Kegunaan WD-40 yang Jarang Diketahui Banyak Orang

Moalila - vleopos.com

VLEOPOS - Pasti sebagian dari pembaca sudah tahu WD-40, bahkan mungkin sudah ada yang pernah menggunakan. WD-40 merupakan pelumas yang biasanya digunakan untuk melumasi rantai atau pintu. Tapi tahukah Ladies, masih banyak kegunaan WD-40 yang jarang diketahui banyak orang. Mau tahu kegunaan WD-40 yang lain? ini dia :

1. Memisahkan Gelas yang Menempel Rapat
Caranya semprot WD-40, tunggu beberapa detik. Kemudian lepaskan gelasnya.
2. Melepaskan Cincin di Jari
Buat yang kesulitan melepas cincin di jari, tinggal semprot saja WD-40. Jangan lupa cuci tangan setelahnya.
3. Menghapus Noda pada Lantai yang Sulit Dibersihkan
Semprot WD-40 pada noda di lantai. Hapus dengan sikat yang berbulu keras. Hasilnya bukan saja membuat bersih tapi juga membuat lantai menjadi kemilau tanpa menjadi licin.
4. Menghilangkan Noda Teh
Semprotkan sedikit WD-40 pada spon atau lap, dan bersihkan.
5. Membersihkan Toilet
Tidak usah repot membeli pembersih untuk toilet. Cukup semprotkan WD-40 saja, tunggu beberapa detik, sikat dan bersihkan.
6. Membersihkan dan mengkilapkan Pelat
Beberapa semprotan WD-40 akan membersihkan, menghapus setiap karat dan mencegah karat berlanjut.
Ya, itu dia ladies sebagian kegunaan WD-40 buat sehari-hari. Mudah-mudahan bermanfaat.
Next
« Prev Post
Previous
Next Post »
Artikel Terkait:
Facebook
Breaking News close button
Back to top

0 comments

Vleopos adalah berita Ragam Kehidupan dan Inspirasi, Disini Anda bebas bertanya maupun mengutarakan ide, gagasan, opini secara bebas yang tentu tidak termasuk dalam koridor Sara. Dilarang keras titip Link / URL hidup maupun berupa tulisan atau mempromosikan produknya.

Bagaimana Pendapat Anda?
 
Copyright © 2014. Vleopos - All Rights Reserved | Template - Maskolis
Proudly powered by Blogger